Latest News
Tuesday, December 30, 2014

Di Lokasi Pencarian AirAsia Di temukan Foto-foto Serpihan Mencurigakan

Anggota Basarnas meneropong ke arah perairan Belitung Timur saat melakukan pencarian pesawat AirAsia QZ8501
Anggota Basarnas meneropong ke arah perairan Belitung Timur saat melakukan pencarian pesawat AirAsia QZ8501

Sejumlah petunjuk didapatkan di hari ketiga pencarian AirAsia QZ8501 yang hilang dalam perjalanan dari Surabaya menuju Singapura, Minggu 28 Desember 2014. Termasuk, ditemukannya sejumlah serpihan di area pencarian.

Panglima Komando Operasi Angkatan Udara Marsekal Muda Agus Dwi Putranto mengatakan, 10 objek berukuran relatif besar yang berwarna kemerahan. Serpihan lain yang lebih kecil berwarna putih yang tak bisa ditangkap dengan menggunakan lensa kamera foto," kata dia seperti dikutip dari Guardian, Selasa (30/12/2014).

"Posisinya sekitar 10 kilometer dari lokasi di mana pesawat AirAsia QZ8501 kali terakhir tertangkap radar."
Belum diketahui pasti apakah serpihan mencurigakan yang ditemukan terkait AirAsia yang hilang diduga karena cuaca buruk tersebut. Namun, sejumlah interpretasi menyebut, bentuknya mirip pintu pesawat atau perosotan karet darurat.

Berikut sejumlah foto sejumlah serpihan yang terapung di Laut Jawa, yang diabadikan melalui kamera dari pesawat SAR yang mengudara di area pencarian AirAsia QZ8501:

Serpihan ini berwarna oranye:

Serpihan berikut juga berwarna oranye, dengan bentuk memanjang

Serpihan berikut juga berwarna oranye, dengan bentuk memanjang


Sementara, serpihan ketiga berwarna kehitaman


(Agus/Beritangawi.com)






thumbnail Title: Di Lokasi Pencarian AirAsia Di temukan Foto-foto Serpihan Mencurigakan
Posted by:Unknown
Published :2014-12-30T15:08:00+07:00
Rating: 3.5
Reviewer: 5 Reviews
Di Lokasi Pencarian AirAsia Di temukan Foto-foto Serpihan Mencurigakan
  • Blogger Comments
  • Facebook Comments

1 komentar:

Item Reviewed: Di Lokasi Pencarian AirAsia Di temukan Foto-foto Serpihan Mencurigakan Rating: 5 Reviewed By: Unknown